Biasanya pada Jumat Agung hujan turun membasahi bumi, pertanda alam pun ikut berduka atas wafatnya Yesus, begitu komentar Rm. Susilo dalam misa Jumat Agung. Ya benar, menjelang perayaan berakhir awan gelap menaungi daerah Kosambi dan hujan pun turunlah.
Gereja tanpa dekorasi dan tabernakel kosong
Pastor tiarap di depan altar
Pembacaan Kisah Sengsara karangan Yohanes
Penghormatan salib
Rm. Susilo membagikan komuni
Hujan!
Awan gelap di atas gereja
THE WINGLET
Tidak ada komentar:
Posting Komentar